1. Buka konten
  2. Buka menu utama
  3. Buka situs DW lainnya

Pejuang HAM Cina ditangkap

29 Desember 2007
https://p.dw.com/p/ChqH
BEIJING: Pejuang Hak Azasi Manusia Hu Jia ditangkap di ibukota Cina. Sejak setengah tahun lalu, Hu Jia yang dikenal karena memperjuangkan kebebasan berpendapat dan berekspresi sudah menjadi tahanan rumah. Organisasi Reporter Lintas Batas mengecam penangkapan baru itu dan menyebut Hu Jia yang berusia 34 tahun itu, sebagai wakil perjuangan damai untuk kebebasan. Melalui internet November lalu, Hu Jia memberikan kesaksian mengenai situasi Hak Azasi Manusia di Cina dalam acara dengar pendapat di Parlemen Eropa. Ia menyampaikan kritiknya terhadap organisator Olympiade itu