Fokus episode kali ini adalah, misi petualangan Idefix mengendus kehidupan di planet Mars, kembalinya harimau liar di India dan proyek sosial angkat martabat perempuan di Kolombia. Video dan artikel Inovator juga bisa Anda simak di laman khusus Inovator, dengan memilih dari daftar menu di bagian atas halaman ini.